“Kehilangan Mourinho Akan Sangat Terasa”, Ungkap Diego Lopez
“Kehilangan Mourinho Akan Sangat Terasa”, Ungkap Diego Lopez
Berita Bola – Madrid, Pada akhir musim ini akan menjadi kehilangan yang akan sangat terasa bagi Real Madrid. Menurut kiper mereka, Diego Lopez, Jose Mourinho yang akan segera pergi dari Real Madrid.
Lopez merupakan pemain yang didatangkan oleh pelatih asal Portugal tersebut dari Sevilla pada Januari lalu setelah Iker Casillas terkena cedera, tetapi dirinya terus menjadi pilihan nomor satu Mourinho meski Casillas telah kembali dapat bermain. Karena itu jugalah, tampaknya Lopez akan sangat kehilangan Mourinho.